Kesuksesan Belajar

Belajar disekolah atau dimadrasah pasti mengidamkan sebuah kesuksesan, diantara kesuksesan ini diantaranya menjadi siswa/ santri yang sholih dan bermanfaat. Untuk mendapatkan sebuah kesuksesan tentu ada tata cara dan sarananya. Tiga hal yang menjadi sarana adalah:
– Pertama adalah kesungguhan siswa/santri,
– kedua kesunguhan orang tua/wali, dan
– ketiga adalah kesungguhan guru/pendidik.
Ketiga unsur ini haruslah dilakukan sehingga kesuksesan belajar dalam menuntut ilmu akan memperolah hasil yang maksimal. Semoga menambah berkah dan manfaat dalam kita menuntut Ilmu.

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *